Arsip

Archive for 11 April 2011

Tutorial.2_Mengenal Jenis Panel Flash MX

Pada tutorial sebelumnya, telah kita  bahas tentang antar muka flash mx , Masih Ingat  ? ..

Oke, bagaimana bila ruang kerja flash MX yang akan kita gunakan ternyata tidak tampak adanya  Panel Colormixer , Toolbox , dll, lalu bagaimana cara menemukannya ?

Berikut ini adalah beberapa jenis panel yang dimiliki oleh flash MX, Anda boleh mengeksplorasi satu per satu agar mengetahu fungasi dari masing-masing panel tersebut. Baca selengkapnya…

Kategori:Tutorial

Tutorial.1_Mengenal Antar Muka Flash MX

Macromedia Flash merupakan sebuah program aplikasi standar yang digunakan untuk membuat sebuah animasi vector dan bitmap untuk keperluan pembangunan situs web yang interaktif dan dinamis. Selain itu aplikasi ini juga dapat digunakan untuk membuat media pembelajaran yang interaktif baik berupa model presentasi , tutorial, animasi, drill, simulasi, maupun game atau permainan pendidikan. Movie-movie Flash MX memiliki ukuran file yang kecil sehingga dapat di download secara cepat dan dapat ditampilkan dengan ukuran layer yang dapat disesuaikan dengan keinginan. Aplikasi  Flash MX merupakan sebuah standar aplikasi industri perancangan dan perluasan kemampuan integrasi yang lebih tinggi lagi. Baca selengkapnya…

Kategori:Tutorial

Tugas Multimedia 1 _ Kode : TMM.01

Kerjakan soal di bawah ini dengan menuliskan huruf pilihan jawaban yang benar, dan tuliskan ke dalam kotak lembar tugas dengan cara klik foto Anda. Kemudian klik Kirim untuk mengirim ke dalam database nilai.

Pilihlah jawaban yang paling tepat!

1. Makna yang terkandung dari konsep drill adalah :

  • A.    Melatih
  • B.    Mengingat
  • C.    Mengetahui
  • D.    Mendorong inisiatif siswa

2. Yang dititik beratkan dalam pembelajaran dengan model drill adalah…

  • A.   Waktu
  • B.   Skor
  • C.   Banyak Pengulangan
  • D.   Waktu dan Skor

3.   Pola dasar tutorial biasanya mengikuti ?

  • A.  Branching
  • B.   Belajar Tuntas
  • C.  Linear
  • D.  Tutor

4.   Lambang  bentuk belah ketupat dalam flowchart  menunjukan posisi

  • A.  Memulai
  • B.   Proses
  • C.  Selesai
  • D.  Pengambilan Keputusan

5.   Tutorial secara definitif adalah….

  • A.   Pembelajaran Tuntas
  • B.   Pembelajaran Khusus oleh instruktur
  • C.  Pembimbingan
  • D.  Belajar Mandiri

6.   Model simulasi pada dasarnya berupaya untuk :

  • A.  Memberikan pengalaman belajar konkrit melalui tiruan
  • B.   Mengkondisikan praktek belajar
  • C.  Mendemonstrasikan penglaman belajar
  • D.  Memberikan pengalaman secara langsung

7.   Terdapat empat kategori dalam program simulasi, mencakup :

  • A.  Information-action-condition-evaluation
  • B.   Reality-condition-situational-response
  • C.  Simulation-1, simulation-2, simulation-3, simulation-4
  • D.  Physical-procedural-situational-process

8.   Berikut ini karakteristik instructional games…

  • A.  Pelaku Permainan
  • B.   Skenario
  • C.  Tujuan
  • D.  Tingkatan Realitas

9.   Tujuan dari instructional games adalah …

  • A.  Diidentikan dengan pencapaian skor
  • B.   Memberikan aturan yang jelas dalam pembelajaran
  • C.   Menambah kemampuan siswa
  • D.   Memanifulasi lingkungan untuk belajar

10. Komponen instructional games adalah …

  • A.  introduction-body of instructional games-conclusion
  • B.   introductionary section-body of instructional games-student act.
  • C.  introduction-system up date-conclution
  • D.  introductory section-present scenario-action require